7 Film Live Action Dengan Menggunakan Visual Effect Termahal Didunia

Bagi kalian penikmat film dengan menggunakan teknologi Visual Effect, tentunya sudah tidak asing lagi dengan penerapan fitur CGI. Sebelumnya, Apa kalian tau apa itu CGI? dan bagimana cara penerapannya di dalam film yang menggunakan teknologi Visual Effect ini?

Dikutip dari Gdilad.com CGI (Computer General Imagery) merupakan suatu tekni penciptaan 3D yang menggunakan oleh komputer pada media tertentu. CGI sendii bisa dibilang mirip dengan teknik animasi tradisional. Suatu gerakan yang di buat melalui beberapa rangkaian gambar yang saling bertautan. Dimana sebuah gambar tercipta pada ritme 24fps (Frame Per Second), Yang artinya dalam 1 detik terdapat 24 gambaryang saling bertumpukan. Berikut ini beberapa film Live Action yang menggunakan fitur Visual Effect termahal di dunia.

#1. Avengers: Infinity War
Budget: 5,6 Triliun
Box office: 29,4 Triliun

#2. Pirates Of The Caribbean
Poster : Pirates Of The Caribbean - Sumber : Amazon
Budget: 5,3 Triliun
Box office: 14 Triliun

#3. Avengers: Age of Ultron
Budget: 5,1 Triliun
Box office: 19,6 Triliun

#4. Avengers: Endgame
Budget: 4,98 Triliun
Box office: 39,2 Triliun

#5. Justice League
Budget: 4,2 Triliun
Box office: 9,2 Triliun

#6. Solo
Budget: 4,2 Triliun
Box office: 5,5 Triliun

#7. John Carter
Budget: 3,7 Triliun
Box office: 4 Triliun

Didalam beberapa film tersebut ada beberapa yang paling banyak diperhatikan. Film Endgame contohnya, Film ini berhasil mencapai peringkat teratas Box Office sepanjang masa saat ini. Yang Sebelumnya, Posisi tersebut dipegang oleh film Avatar. Jadi dalam film Vissual Effect epik mampu memukau para penonton.

Thank You: