Sinopsis Film Godzilla Vs Kong (2020)
1 min read

Sinopsis untuk Godzilla vs Kong hinga saat ini belum bisa diungkapkan, akan tetapi dengan mengikuti cerita epik pertarungan pelindung Pulau Skull Kong melawan Raja dari semua Monster, Godzilla. Dikutip dari berbagai sumber bercerita tentang sosok monster 'Kong' raksasa bertemu dengan Godzilla yang bertarung tak terhentikan, Hingga berbagai negara di dunia mengawasi pertarungan monster tersebut untuk melihat siapa salah satu di antara mereka yang akan menjadi Raja Monster. Di dunia yang baru di mana akan ada manusia dan monster hidup saling berdampingan.
Didalam sebuah sesi wawancara sutradara 'Adam Wingard' mengatakan, “Kita lebih berfokus didalam kontinuitas dari sekuel Godzilla, maka film Godzilla vs Kong akan saling bertemu hingga bertarung terus menerus. Menariknya, penonton akan melihat nasib dari monster Kong yang di dalam film akan terus menerus diserang.”
Sebelum perilisan film Godzilla Vs Kong, pihak studio akan merilis sekuel Godzilla terlebih dahulu yang diberi judul Godzilla: King of the Monsters. Adam menyampaikan hal-hal apa saja yang terkait dengan ketiga film sebelumnya. “Secara teknis, ini adalah film sekuel Godzilla dan Kong. Akan ada Godzilla 2, yang sedang dalam proses syuting. Kami memiliki beberapa pemeran yang berasal dari satu film itu,” kata Adam Wingard dalam sebuah sesi wawancara.
Untuk Skenario film ini, ”Kemungkinan ini yang akan menjadi sekuel paling keren dari film Godzilla Vs Kong. film ini akan menjadi begitu menarik.” ujar Adam dalam sebuah sesi jawab pertanyaan. Memang Adam belum bisa banyak mengungkapkan secara lebih rinci dari film yang akan digarapnya ini.
Cast: Millie Bobby Brown, Eiza González, Alexander Skarsgård, Rebecca Hall, Jessica Henwick, Lance Reddick, Ziyi Zhang, Kyle Chandler
Genres: Action, Sci-fi, Thriller
Language: English
Country: USA
Runtime: 172 Menit
Realese: 18 November 2020
Production: Warner Bros. Pictures
Thank You:
Imdb
Layar
Posting Komentar